Friday, January 27, 2012

Harga Motor yamaha Mio Soul 2012

Harga Motor yamaha Mio Soul 2012, mungkin Soul tak selaris Mio Sporty Namun Matick ini cukup laris di pasaran, setelah saya melihat dan menelusuri harga Mio soul kesana kemari, bisa di katakan harganya di tahun 2012 adalah 13.5 juta, dan tidak ada perubahan yang besar dari tahun sebelumnya.


Spesifikasinya sebagai berikut:


MESIN
  • Tipe Mesin : 4 langkah, SOHC 2-Klep pendingin udara
  • : AIS (Air Induction System) EURO 2 Ready
  • Diameter x Langkah : 50.0 x 57.9 mm
  • Volume Silinder : 113.7 CC
  • Perbandingan Kompresi : 8.8 : 1
  • Kopling : Kering, Sentrifugal Otomatis
  • Susunan Silinder : Tunggal
  • Karburator : NCV24x1 (Keihin)
  • Sistem Pengapian : DC-CDI
  • Pelumas : Wet Sump
  • Kapasitas Oli Mesin ; 0.8 Liter
  • Transmisi : V-Belt Otomatis
  • Rasio Gigi : 2.399 – 0.829
  • Caster / Trail : 26.5 derajat/ 100 mm
  • Sistem Rem Depan : Hydraulic Single Disc
  • Sistem Rem Belakang : Drum

CHASIS
  • Berat Kosong : 87 Kg
  • Tipe Rangka : Steel Tube
  • Kapasitas Tangki : 4,1 Liter
  • Jarak Sumbu Roda : 1,240 mm
  • Jarak ke Tanah : 125 mm
  • Tinggi Tempat Duduk : 745 mm

  • SUSPENSI / BAN
  • Suspensi Depan : Teleskopik
  • Suspensi Belakang : Teleskopik
  • Ukuran Ban Depan : 70/90-14MC 34P
  • Ukuran Ban Belakang : 80/90-14MC 34P


PERFORMA
  • Dimensi (P x L x T) : 1,820 x 675 x 1,050 mm
  • Sistem Starter : Kick & Electric
  • Daya Maksimum : 6.54 Km (8.9 ps) / 8,000 rpm
  • Torsi Maksimum : 7.84 Nm (0.88 kgf.m) / 7,000 rpm

  • GARANSI
  • 3 tahun/ 36.000 Km : Mesin (Sesuai ketentuan)
  • 2 tahun : kelistrikan (Rotor, Stator, CDI, Ignition Coil, Motor Starter Assy)
  • 6 bulan/ 6.000 Km : Umum (Diluar kelistrikan)
  • SERVIS GRATIS : 4 kali + 2 kali oli mesin

1 comment:

  1. THanks mas udah sharing harga motor bekasnya. Untuk harga sepeda motor yang baru bisa di situ.

    ReplyDelete